Text
JANGAN MEMBUAT MASALAH KECIL JADI MASALAH BESAR
Apa yang dibahas buku ini?
Memusingkan hal-hal kecil bisa menjadikan hambatan untuk hidup Anda
Banyak orang yang kelihatan sibuk dan berusaha memecahkan masalah tetapi kenyataannya, kerap kali orang itu malah memperbesar masalah dan menghabiskan hidupnya dari satu drama ke drama lainnya.
Padahal hambatan hidup akan berkurang ketika hal-hal kecil tidak lagi memenuhi pikirannya.
Dalam rangkuman buku ini Anda akan mempelajari bagaimana cara agar tidak memusingkan hal-hal kecil dan cara mengendalikan diri ketika dihadapkan dengan masalah.
Hal-hal menarik yang akan Anda pelajari dari buku ini antara lain:
bagaimana cara agar hal-hal kecil tidak memusingkan Anda;
Mengapa Anda harus berdamai dengan ketidaksempurnaan;
apakah jika Anda mati daftar tugas Anda juga akan berhenti;
bagaimana mengendalikan diri Anda dan menjadi lebih sabar;
apa hidup harus dipenuhi dengan drama.
Tidak tersedia versi lain