Kamu takut dengan grammar? Jangan takut! Buku ini akan membantu kamu melawan ketakutanmu terhadap grammar. Tapi, aku butuh bantuan kamu juga. Setelah baca buku ini, tolong dipraktikan pelajaran yang ada di sini. Boleh? Masalah dari banyak orang ketika belajar grammar adalah tidak pernah dipraktikan. Kamu mau kenal lebih jauh sama seseorang yang kamu suka, tapi kamu gak pernah coba mengajak dia …
Buku ini berisi 288 halaman yang super asik buat di baca, super gampang buat di pahami, di lengkapi dengan cara bacanya ( phonetic symbol ). . Buku ini tersusun dari kosa kata sehari-hari, expression dan idiom yang bakal sangat efektif buat kamu praktekin dalam kehidulan sehari-hari. “Buku ini sangat cocok buat kamu yang pengen cepet bisa ngomong inggris dengan cara yang gampang dan m…